OTAK, instrument pikir akan menghasilkan output untung - rugi, mungkin - mustahil dan benar - salah (berdasarkan ukuran-ukuran yang diciptakan manusia sendiri). Sedang HATI, instrument rasa akan menghasilkan output manfaat - mudlarat, pantas - wagu dan etis - tidak etis (bersarkan inspirasi yang diperoleh dari Sang Pencipta). Otak dan hati adalah dua perangkat yang berbeda. Ketika kita menyiapkan waktu dan ruang di hati untuk menyongsong datangnya inspirasi maka tinggalkan otak, berhentilah berpikir agar inspirasi lebih cepat masuk ke dalam relung hati.

(Pujo Priyono)

===================================================

21 Februari 2009

Ponari

Ponari
antara kemiskinan dan keyakinan
antara iman dan kekufuran
menuju kekafiran
menuju kegelisahan

2 komentar:

  1. Jombang memang lengkap ya?

    GUS Dur, Cak Nur, Cak Nun, Asmuni, Ryan
    dan sekarang ..... PONARI.....

    Ijo lan Abang (JOMBANG) bener-bener menyatu

    BalasHapus